Bantuan Bakti Guru Muhammadiyah Tahap Kedua Tuntas Disalurkan, Kini Ancang-ancang ke Tahap Ketiga Agar Senyum Guru Semakin Merekah


Bantuan Bakti Guru bagi 652 orang Guru Muhammadiyah di Jawa Timur tahap kedua, bulan Agustus dan September 2023, telah tuntas disalurkan. Bantuan berupa paket bahan pokok makanan beras yang berbasis dana Zakat Fitrah dan paket RendangMu Qurban Kemasan itu disalurkan melalui 23 kantor LAZISMU Daerah se Jatim. Kedua puluh tiga Daerah yang menerima paket Bakti […]